Selasa, 11 November 2014

Untuk membudidayakan udang vaname kita membutuhkan modal Rp 42.000.000

URAIAN
JUMLAH
HARGA(Rp)
TOTAL
Pompa air
Sewa tanah/ 3 bulan
Pemeliharaan peralatan
Pemeliharaan tambak
Beli benih
Lain-lain
1
1 hektar
1
1
1000 benih
2.000.000
10.000.000/bulan
1.000.000
1.000.000
7.000/ekor
1.000.000
2.000.000
30.000.000
1.000.000
1.000.000
7.000.000
1.000.000
Sub Total


42.000.000

Besar pengeluaran per 3 bulan

URAIAN
JUMLAH
HARGA(Rp)
TOTAL
Pupuk
Pakan
Air
Solar
Gaji pegawai
2 karung
5 (Kg)
2000 liter
300 liter
2 orang
250.000/karung
100.000/kg
1500/liter
3000
30.000
500.000
500.000
3.000.000
300.000
2.160.000
Sub total


6.460.000

Besar pendapatan yang didapat sebesar Rp 75.000.000 dari hasil panen yang didapat, sekali panen kami dapat memanen udang 1,5 ton dan harga di pasaran udang per kilo adalah Rp 50.000. Jadi 50.000 x 1,5 ton = 75.000.000
Dengan begini kami sudah mendapatkan balik modal dan jika dipotong dengan pengeluaran berarti keuntungan yang kita dapatkan senilai 75.000.000 – 42.000.000 – 6.460.000 =  26.540.000

0 komentar :

Posting Komentar